Video: Api Unggun Persami Pramuka

Awal tahun pelajaran baru merupakan awal seluruh kegiatan sekolah. Salah satunya adalah kegiatan ekstrakurikuler Pramuka Gugus SMP N 21 Purworejo. Bertambah pula anggota Pramuka Penggalang yang berasal dari kelas 7 baru. Setelah kegiatan pelatihan dan mental kepramukaan, maka anggota baru Pramuka Penggalang tersebut tiba waktunya untuk dilantik menjadi anggota resmi gugus depan Pramuka Penggalang SMP […]

Continue Reading

Palang Merah Remaja (PMR) SMP N 21 Purworejo

Pelaksanaan upacara peringatan hari Pramuka hari ini, Selasa 14 Agustus 2018, PMR SMP N 21 Purworejo turut andil dalam menangani para siswa/siswi yang membutuhkan pertolongan. Banyak diantara siswa yang merasa tidak kuat fisiknya bahkan ada di antaranya yang sampai pingsan, terutama adik-adik yang masih SD. Upacara peringatan hari pramuka bertajuk “Pramuka perekat NKRI” ini dilaksanakan […]

Continue Reading

Pramuka: Menaksir Tinggi Pohon

Salah satu materi yang dipelajari dalam kegiatan Pramuka SMP N 21 Purworejo, Jumat 3 Agustus 2018 adalah menaksir/memerkirakan tinggi pohon. Disini peserta  didik dituntut  untuk bisa menaksir ketinggian sebuah pohon dengan menggunakan media dan alat yang sederhana. Meski demikian, penaksiran dilakukan menggunakan rumus matematika sehingga hasil penaksiran sama dengan keadaanya atau mendekati keadaan sebenarnya. Menaksir tinggi sebuah […]

Continue Reading